Jumat, 08 Mei 2009

Afghanistan Ladang Opium Terbesar Di Dunia

Afghanistan adalah pemasok 90% Opium di dunia, dengan omset diperkirakan US 80 juta s/d 400 juta Dollar per tahun dengan produksi 7.7 ton Opium per tahun.

Opium adalah bahan baku narkotika yang diperoleh dari kelopak bibit bunga madat (Papaver somniferum L. atau paeoniflorum) yang belum matang.

Menurut Perserikatan Bangsa-Bangsa, Afganistan saat ini merupakan penghasil opium terbesar di dunia.







Belum lama ini dihanguskan 6.5 Ton Heroin seharga
£70 Juta

8 Comments:

Laksamana Embun said...

Wauuu, Funtastik.. Tapi koq di Hangusin uang $80 Juta. Syang Bget, heheheh

angga said...

wah....ladang duit doang tuh..

photo manipulation said...

kalau tu opium dibakar, asepnya bisa bikin mabok ga ya???

blackskin said...

mungkin itu untuk keperluan medis..

Ibnu Sanggar Watasa (Inumarulez) said...

pastinya untuk cari duit aja tuh... jangan ampe kita kemakan tuh opium yah..

eksplorasi said...

wlo gmna pun... opium sm mnusia dslah gunakan jg...

niatnya buat obat bius tp mlah buat narkoba... jdi klo dbakar y... bagus deh.. wlo pun bernilai jutaan dolar.. hehehehee

Anonim said...

coba dikantongin sedikit aja tuh tanemannya, bawa pulang jual dah. haha mantap euy

Anonim said...

Υour current repоrt hаs prονen beneficіal to me.
It’s гeally helρful and you're naturally really knowledgeable in this field. You get opened my own face in order to numerous views on this specific subject matter using interesting and strong content.
Check out my page :: xanax online

Posting Komentar